1. Halo Guest, pastikan Anda selalu menaati peraturan forum sebelum mengirimkan post atau thread baru.

<share> Pengalaman Ane register GA 1 Komputer dan 1 IP

Discussion in 'Adsense Tips' started by dns.kardian, Dec 23, 2012.

  1. dns.kardian

    dns.kardian Blogger $728

    Joined:
    Mar 26, 2012
    Messages:
    820
    Likes Received:
    1,132
    Location:
    Kekeran - Batulayar - Lobar - NTB Indonesia
    Assalamualaikum Wr. Wb _ Salam Sejahtera dan Salam Sukses untuk Kita Semua
    Sebelum melangkah lebih jauh_ ada satu kata yang saya suka “Tidak ada yang tidak mungkin jika kita mau mencoba dan tidak takut GAGAL
    Banyak yang bilang jika susah mendapatkan Account GA, apalagi jika sudah sudah punya 1 Account GA namun pengen Register lagi dengan computer yang sama dan IP yang sama.

    Bahkan ada yang bilang “Jika anda membuka 2 Account GA dalam 1 Komputer” Maka akan rawan Banned. Saya mengatakan Masa’ iya ? toh gak Ada TOSnya di Google :D

    Google dengan jelas mengatakan tidak boleh 1 Nama memiliki lebih account GA dari 1 “.// Solusi buat GA dgn nama yg Beda.

    @ Ane punya GA dari tahun 2010, alhamdullah masih aman ampe sekarang_ doakan agar tetep aman :D

    # Kemudian beberapa minggu lalu, ane buat Blog dengan content bahasa indoensia menggunakan CMS Wordpress (Karena selama ne ane cuman ngotak-atik peliharaan kesayangan Google),:silau: Sebenarnya tidak ada niat untuk monetize menggunakan Adsense, karena udah punya GA. Namun karena penasaran dengan yangg dibilang orang kebayakan. Maka saya mencoba focus dalam artikel yang mengandung kata minimal 200 kata dan selebihnya 400 kata_ kemudian mengisi Page-Page seperti biasa [Home] [Contact Us] [About Us] [Sitemap] dan [Privacy Policy].

    Setelah memiliki artikel kalo’ gak salah 25 artikel, saya mencoba Register ke GA, ingat 1 IP satu Komputer. Apa yang terjadi ?
    DI TOLAK [ tapi jangan salah].:nangis:

    Saya di Tolak dengan alasan yang masuk akal, yaitu Melanggar Copyright.
    Yang mana yang dimaksud dengan melanggar Copyright_ berikut penjelasannya dan sebagai tambahan pengetahuan untuk kita semua.

    Ada 2 Artikel saya yang mengandung kata-kata download dan link download yang mengarah ke situs remsinya.

    Contoh:

    1) Saya posting tentang Applikasi Game dengan judul “download aplikasi game android terbaik” kemudian setelah isinya merupakan sebuah reviews, nah pada akhir postingan saya mengarahkan visitor untuk mengunduh aplikasi tersebut menggunakan live link yang mengarah ke Google Play ( ini melanggar Copyright).

    2) Saya membuat sebuah postingan tentang "keungulan antivirus avira 2013", dengan kasus yang sama link downloadnya saya arahkan ke situs avira (melanggar Copyright).

    So, Apa yang saya lakukan ? yang saya lakukan adalah:

    # Menghapus Postingan tersebut
    # menghapus Tag-tags yang terkait dengan kata ‘download, free download, atau download aplikasi.
    Kemudian saya tidak menunggu 1-2-3 hari untuk resubmit lagi, tepat waktu itu setelah proses pengahpusan saya melakukan Resubmit, tepatnya jam 11 malam, beberapa jam kemudian masuk email reviews pertama. Saya login adsense, ambil kode, paste di wordpress. Besok malamnya tepat jam 12 iklan GA udah muncul di situ sane. Alhamdullah.

    Catatan:
    @ Bagi anda yang ingin daptar GA, ane sarankan jangan atau hindari kata-kata download, dan seperti yang pernah ane bilang di tread sebelumnya, hindari dulu artikel yang menuju ke luar atau link external.

    @ Lakukan ini. Jika anda sudah memilik account GA, maka Fokus buka GA pada browser yang berbeda, usahakan GA pertama focus buka dan posting di Google Chrome, dan untuk GA ke 2 Fokus di Mozilla.

    @ Gunakan nama yang berbeda dan kode pos yang berbeda. Karena kode pos ane beda_ kayaknya sama juga gak masalah.
    Akhir kata_ jangan pernah merasa tidak bias sebelum anda mencoba, jangan takut gagal _ toh itu Semua akan menjadi pelajaran dan pengetahuan tambahan bagi kita.

    @ Oh iya Sebagai tambahan:
    View attachment 25614
    @ Kalo' ada yang terlupakan "ntar kalo' ane inget_ tak "Update".

    Salam Publisher
    & Di Tunggu "Like" nya klo' emang ini bermanfaat :D
     
    rajawali, saidqb, be4rt and 4 others like this.
  2. shiningallspark

    shiningallspark Hero

    Joined:
    Jul 31, 2012
    Messages:
    673
    Likes Received:
    17
    Location:
    semarang
    mungkin untuk daftar bisa berujung penolakan,,

    namun ane juga sering posting di salah satu blog ane tentang review APK android, dan ada kata2 download di sana. link ke google play. sementara ini sudah 4 bulan aman. mudah2an aman.

    Tapi kemungkinan jika untuk daftar GA akan ditolak.

    sekedar tambahan aja. hehe
     
  3. jono

    jono Super Hero

    Joined:
    Jan 14, 2012
    Messages:
    907
    Likes Received:
    412
    Location:
    In the Kost
    Aseekk...
    ini kan yg kita bahas td mlm mastah...
    udah diposting aja nih... :)
     
  4. dns.kardian

    dns.kardian Blogger $728

    Joined:
    Mar 26, 2012
    Messages:
    820
    Likes Received:
    1,132
    Location:
    Kekeran - Batulayar - Lobar - NTB Indonesia
    Biar semuanya kebagian Mastah :swt2:
     
  5. attametro

    attametro Super Hero

    Joined:
    Feb 18, 2010
    Messages:
    1,753
    Likes Received:
    50
    Location:
    Metro, Di Kamar Kos
    wah makin banyak yang share tips diterima adsense,, tertarik pengen daftar lagi,, soalnya sempet kapok juga gara2 sering di tolak,,
    om mastah, ane pengen minta pendapat tentang theme WP yang bagus navigasi nya donk, soalnya selama ini kadang gagal daftar mungkin karena tampilan websitenya...
     
  6. dns.kardian

    dns.kardian Blogger $728

    Joined:
    Mar 26, 2012
    Messages:
    820
    Likes Received:
    1,132
    Location:
    Kekeran - Batulayar - Lobar - NTB Indonesia
    Kalo' aku kemarin pake theme punya'nya _hxxp://www.theme-junkie.com/ | ada juga kawan yg pake' theme yg sama, sama dalam artian pembuatnya. di Full Appv juga :D
     
  7. Dirry Q

    Dirry Q Ads.id Starter

    Joined:
    Oct 26, 2012
    Messages:
    91
    Likes Received:
    22
    matursuwun share nya Mastha. bikin semangat lagi menimba $$$$$$$ di GA, mudah-mudahan aman terus :)
     
  8. Neng Vanya

    Neng Vanya Super Hero

    Joined:
    Nov 14, 2011
    Messages:
    823
    Likes Received:
    44
    hihi, emang bisa kok mastah, 1 IP 1 komputer. kemarin juga baru nyoba daftar via youtube, hanya hitungan jam udah nongol iklannya.
     
    dns.kardian likes this.
  9. kaka09

    kaka09 Ads.id Starter

    Joined:
    Dec 26, 2011
    Messages:
    77
    Likes Received:
    2
    keren...
     
  10. lagidibanned

    lagidibanned Newbie

    Joined:
    Jan 10, 2013
    Messages:
    18
    Likes Received:
    1
    wah gan. ente baik banget mau share. trims ya
     
  11. bbimaa_

    bbimaa_ Newbie

    Joined:
    May 2, 2012
    Messages:
    18
    Likes Received:
    1
    sipp... langsung dipraktekin.. :semangat!::semangat!:
     

Share This Page