1. Halo Guest, pastikan Anda selalu menaati peraturan forum sebelum mengirimkan post atau thread baru.

(Ask) Jika akun adsense indo, blog bahasa inggris, apakah nilai cpc besar?

Discussion in 'Bengkel AdSense' started by hackgoogle, Nov 20, 2016.

  1. hackgoogle

    hackgoogle Ads.id Fan

    Joined:
    Jul 9, 2012
    Messages:
    188
    Likes Received:
    13
    Maaf gan kalau judulnya mungkin kurang pas.
    Tapi ane mau cerita, ini akibat blog indo ane yg punya pageview rata2 10K / day tapi pendapatan nggak sampai $2 / day dgn kata lain cpc menyedihkan hanya $0.02 :entahlah::nangis:

    Jadi gan rencananya ane mau buat blog bahasa inggris dgn harapan pengunjung bule tapi ane mau pake akun adsense ane tersebut.

    Dengan gitu ane mau nanya gan, apakah nanti nilai klik cpc di blog inggris yg rencana ane buat itu bisa besar atau tetap kecil kayak nilai cpc di blog indo ane?

    Thanks ya agan2 yg tampan.
     
  2. gissa

    gissa Ads.id Fan

    Joined:
    Dec 20, 2014
    Messages:
    182
    Likes Received:
    55
    Location:
    Bandung
    besar kok mau adsense dari zimbabwe pun cpc besar kalau diklik sama orang usa atau arab

    blog indo nya niche apa bro ? spesifik atau campur2 ? 10K per hari harusnya bisa optimis minimal 3 dollar mah
     
  3. rahmad1989

    rahmad1989 Ads.id Starter

    Joined:
    Jul 21, 2012
    Messages:
    59
    Likes Received:
    1
    Menurut saya akun adsense hanya utk manajemen pembayaran. Gak ada hubungannya dengan besar kecilnya penghasilan..

    Sent from my ASUS_T00I using Tapatalk
     
  4. rahmad1989

    rahmad1989 Ads.id Starter

    Joined:
    Jul 21, 2012
    Messages:
    59
    Likes Received:
    1
    Kalau iklan dipasang di di blog indo trs yang lihat org luar ya iklan yang tampil jg luar...

    Sent from my ASUS_T00I using Tapatalk
     

Share This Page