1. Halo Guest, pastikan Anda selalu menaati peraturan forum sebelum mengirimkan post atau thread baru.

[ASK] Cara Setting Nameserver Di VPS Yang Benar

Discussion in 'Hosting & Domain' started by andiklive, Dec 19, 2013.

  1. andiklive

    andiklive Super Hero

    Joined:
    Feb 4, 2012
    Messages:
    1,569
    Likes Received:
    103
    Location:
    Kurniawan Technologies
    halo mastah2 ads-id,
    ane mau tanya soal cara configure Nameserver pada VPS lebih dari satu.

    Misal ane punya 2 VPS dan 1 Domain buat set NS nya.

    VPS1
    dengan ip 111.111.111.111 saya set dengan NS _ns1.domain.com dan _ns2.domain.com
    dan pada Domain Registrar ane point _ns1.domain.com dan _ns2.domain.com ke ip 111.111.111.111
    (ini work dan saya gunakan saat ini)

    dan ane pengen tambah VPS lagi yaitu VPS2 dengan set
    _ns3.domain.com dan _ns3.domain.com dengan ip 222.222.222.222

    yang saya inginkan adalah misal saya punya beberapa domain yang mana
    _domain.com, _domainA.com, _domainB.com di set _ns1.domain.com dan _ns2.domain.com dan host di VPS1
    _domainC.com, _domainD.com, _domainE.com di set _ns3.domain.com dan _ns4.domain.com dan host di VPS2

    apakah mungkin configurasi tersebut, soalnya ane lihat di shared host bisa pake banyak NS pada 1 domain utama.
    dan hostname pada VPS bagaimana settingnya, atau malah gak pengaruh. yang penting settingan NS nya.
    thanks
     
  2. ilham33

    ilham33 Trusted Web Hosting

    Joined:
    Feb 16, 2010
    Messages:
    2,785
    Likes Received:
    227
    Location:
    The North |
    sangat bisa,settingx mirip dgn vps1
     
  3. SKIZOID

    SKIZOID Newbie Abadi

    Joined:
    Jan 12, 2012
    Messages:
    1,248
    Likes Received:
    56
    Location:
    jawadwipa
    Sekalian tanya gan, tapi kalo domainnya di parkir di tempat pembelian domain tanpa diarahkan nsnya ke vps, tetep bisa gan?
     
  4. aldhy

    aldhy Hosting Group _ ▂ ▃ ▅ ▆ █

    Joined:
    Mar 17, 2013
    Messages:
    1,731
    Likes Received:
    104
    Location:
    Cirebon
    sangat bisa, tinggal di setting saja seperti VPS1, namun untuk hostname itu satu server hanya satu hostname, tidak bisa lebih

    ya bisa,
    1. tinggal create Child Nameserver/Register Nameserver
    2. arahkan A Record nameserver tersebut...
     
  5. andiklive

    andiklive Super Hero

    Joined:
    Feb 4, 2012
    Messages:
    1,569
    Likes Received:
    103
    Location:
    Kurniawan Technologies
    untuk setting hostnamenya gimana gan,
    di VPS1 ane set hostnamenya hanya _domain.com apakah di VPS2 juga begitu.
    atau harus beda misal hostnamenya di VPS1 _server1.domain.com dan VPS2 _server2.domain.com
    trus apakah ada setting tambahan di Domain Registrar selain point NS nya.
    thanks
     
  6. be_honest

    be_honest Super Hero

    Joined:
    Jun 2, 2009
    Messages:
    1,836
    Likes Received:
    246
    Location:
    cockpit
    Pakai panel atau non panel gan? dibedakan saja gan biar tidak bingung

    jadi
    vps 1 = vps1.domain.com
    vps2 = vps2.domain.com

    Set di registrar di registrasi IP per hostnamenya, nanti domain2 yg mau di host di vps tersebut tinggal arahin ke NS vps itu
    misal nsnya jadi :
    ns1vps1.domain.com
    ns2vps1.domain.com

    ns1vps2.domain.com
    ns2vps2.domain.com

    :D
     
  7. andiklive

    andiklive Super Hero

    Joined:
    Feb 4, 2012
    Messages:
    1,569
    Likes Received:
    103
    Location:
    Kurniawan Technologies
    thanks pencerahannya, ane coba dulu :)
     
  8. andiklive

    andiklive Super Hero

    Joined:
    Feb 4, 2012
    Messages:
    1,569
    Likes Received:
    103
    Location:
    Kurniawan Technologies
    tanya lagi, ane kan pake webuzo.

    itu primary domainnya di kasih _domain.com atau _server1.domain.com sesuai hostnamenya di VPS.
     
  9. aldhy

    aldhy Hosting Group _ ▂ ▃ ▅ ▆ █

    Joined:
    Mar 17, 2013
    Messages:
    1,731
    Likes Received:
    104
    Location:
    Cirebon
    langsung aja pakai domainnya _domain.com
     
  10. andiklive

    andiklive Super Hero

    Joined:
    Feb 4, 2012
    Messages:
    1,569
    Likes Received:
    103
    Location:
    Kurniawan Technologies
    thanks udah solved sekarang.

    thanks untuk semua mastah2 ads-id karena sudah membantu :senyum:
     
  11. daniel080

    daniel080 Newbie

    Joined:
    Jun 13, 2013
    Messages:
    49
    Likes Received:
    4
    Ijin Nyimak
     
  12. gasak

    gasak Ads.id Pro

    Joined:
    Feb 22, 2012
    Messages:
    348
    Likes Received:
    12
    Ikut nimbrung dong supaya irit thread :D

    Klo misalnya kita punya 6 IP dalam 1 VPS, nah apakah kita harus bikin 6 NS dari IP itu semua? Klo 1 NS aja cukup, gimana caranya kita bisa menggunakan 5 IP yang lain untuk domain2 kita nantinya?

    Terima kasih :)
     
  13. MuridGoBlog

    MuridGoBlog Newbie

    Joined:
    Sep 30, 2011
    Messages:
    25
    Likes Received:
    1
    Location:
    yogyakarta
    kpn2 bljr soal vps ah
     
  14. brutalside

    brutalside Newbie

    Joined:
    Jun 16, 2014
    Messages:
    19
    Likes Received:
    1
    nubi coba jawab mastah

    bisa saja cukup 1 ns yg dibuat.. tp biasanya name register klo untuk pointing domain minimal butuh 2 ns dengan ip yg berbeda

    untuk ip yg masih free kan bisa di set A record ip address domainnya mastahh
     

Share This Page